Senin, 18 Juli 2011

KPK (Kebersamaan Paralu Kawan)

Banyak yang yang bisa dilakukan ketika berkumpul bersama. Banyak ide yang kunjung datang ketika di share kan bersama, atau setidaknya seiring sejalan dalam menjalani nuansa asa demi debuah harapan. Itu yang selalu ku lakukan dalam lingkaran persahabatan, yang mungkin tak kan habis di makan zaman, Aku yakin itu.

Itu tak kan ku dapati kecuali dalam komunitasku, sebut saja KPK, kepanjangan dari Kebersamaan Paralu Kawan. Sebuah ejaan bahasa Minang yang dalam bahasa Indonesia dapat kamu tebak sendiri artinya. Karena secara bahasa, bahasa minang tidak jauh berbeda dengan bahasa Indonesia. Komunitas ini telah ada jauh sejak tahun 2003, ketika aku masih duduk di bangku SMP. Ini memang sebuah perjalanan pertemanan yang akan jarang kamu temukan.

Banyak hal yang telah di lakukan. Sulit untuk ku meng ekspos nya untuk mu. Wajar kan, delapan tahun adalah waktu yang tidak sebentar. Beragam kegiatan positif yang kami lakukan.

Untuk saat ini, cukup album balimau yang ku share pada blog ini. Balimau adalah sebuah tradisi. Tradisi yang hanya ada sebelum datangnya bulan Ramadhan. Atau biasanya rame di lakukan min satu sebelum Ramadhan. Kegiatannya bisa macam-macam. Salah satunya dengan Travelling, mandi-mandi sebagai upaya membersihkan diri. Cekidot.

1. Otw to Maninjau

2. Mancing maniaaa..

3. Jangan lupa makan siang


4.Ngopi-ngopi juga bisa di pantai kok

5. Sejajar

6. Nungguin matahari jatoh tenggelam

1 komentar:

Silahkan tinggalkan komentar